Thursday, May 05, 2011

value and action

orang hidup didunia ini melakukan tindakan sesuai keinginannya, tapi biasanya tindakan tersebut didasarkan pada suatu nilai yang ingin dicapai oleh orang tersebut.

saat usia seseorang masih anak-anak (masih kecil gitu) maka dia tidak memiliki nilai nilai tersebut, oleh sebab itu tugas orang tua lah untuk menanamkan nilai-nilai yang baik ke anak tersebut, agar tindakan-tindakan sang anak menjadi baik sesuai nilai nilai yang diberikan.

saat seseorang sudah dewasa, dia dianggap telah memiliki nilai-nilai yang dia anut, walaupun masih bisa berubah sih, tapi kebanyakan sangat sulit untuk mengubah nilai-nilai itu.

yang perlu diperhatikan di sini adalah nilai-nilai yang dianut oleh seseorang itu bisa jadi sangat berbeda dengan nilai yang dianut oleh orang lain.

sehingga perbuatan yang tidak baik bagi seseorang, bagi orang lain bisa saja bermakna baik.

1 comment:

  1. tapi selain nilai2 yg ditanamkan oleh keluarga yang punya karakter berbeda, ada juga nilai2 yang sifatnya normatif...jd tanpa konsensuspun banyak orang yang memiliki persepsi sama tentang suatu nilai.

    ReplyDelete