seringkali kita ingin saya ingin dikirimkan berita2 terkini tapi lewat sms.
sebetulnya sudah ada vendor yg menyediakan layanan seperti ini tapi biasanya dengan
biaya tertentu.
melalui blog ini saya akan mendeskripsikan hasil karya saya yang terbaru yaitu mengirimkan berita dari suaru rss feed tertentu ke sms secara gratis (yap bener2 gratis).
begini caranya:
alat dan bahan2:
- hostingan yg mendukung php5
- account google
- google calendar API http://code.google.com/apis/calendar/
- crontab
- php rss parser
setting notifikasi lewat sms di account google calendar anda.
buat php rss parser yang akan mengambil data dari rss feed kesukaan anda
lalu lakukan text processing sesuai kebutuhan misalnya anda ingin agar url gambar dihilangkan dan sebagainya, oh iya terutama jadikan teks menjadi pendek karena keterbatasan karakter yg bisa dikirim (dalam hal ini 59 karakter). setelah dibaca
lalu gunakan google calendar api untuk mengirimkan isi dari rss sebagai jadwal di account google calendar anda, dan set untuk menggunakan notifikasi sms.
buat crontab yang akan menjalankan skrip rss parser anda (lakukan sesuai kebutuhan).
yep, dan jadilah saya sering dikirimkan sms oleh google yang mengabarkan berita2 terkini.
biayanya drmana pan? apa ada google adsmsense nya? :P
ReplyDeletega ada biaya san.
ReplyDeletepaling keluar buat hostingan.
tapi itu pun bisa numpang aja ke tempat orang lain.