Saturday, June 13, 2009

cara mudah membuat pemilu hanya 1 putaran

karena calonnya cuma ada 3 pasang
maka bisa dibuat lembar kedua dari kertas suara sebanya 3C2 (3 kombinasi 2)

yaitu sama dengan 3!/(2!.(3-2)!) = 3

sehingga bentuk kertas suara bisa menjadi seperti berikut




setelah mencontreng bagian atas,
lalu pemilih akan memilih bagian bawah yang merupakan pilihannya jika calon tertentu masuk ke putaran kedua

jadi total pemilih perlu mencoblos sebanyak 4 kali

dan ini bisa menjadikan pemilu presiden hanya 1 putaran

1 comment:

  1. Hahaks.. idenya bagus jg.. ^^

    Atau kalau mau kayak waktu daftar SPMB aja..

    Pilihan pertama apa? terus.. pilihan kedua apa?

    Terus lingkari.. *halah..* :D

    ReplyDelete